|
Buku Tamu G u e s t B o o k
Sekedar ilangin stress...
Uban Dan Kenakalan.
Suatu hari seorang gadis kecil sedang duduk
memperhatikan ibunya mencuci piring di dapur.
Tiba-tiba perhatiannya beralih pada helai-helai uban
yang mencolok mata pada rambut ibunya. Kemudian ia
bertanya: "Ma,mengapa beberapa lembar rambut Mama
ubanan sih?" Ibunya menjawab : "Ya, setiap kali engkau
nakal dan membuat Mama menangis atau sedih hati,
selembar rambut Mama menjadi putih." Anak gadis kecil
itu merenung sesaat mendengar pencerahan itu dan
kemudian berkata: "Mama, lalu mengapa Semua Rambut
Nenek menjadi putih semuanya?". Mama: "ha?"
Kata-kata mutiara
Banyak orang akan datang dan pergi dari kehidupanmu, tetapi hanya sahabat-sahabat sejati yang akan meninggalkan jejak di dalam hatimu.
|